Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2016

KUCING DAN KEUNIKANNYA

tentang KUCING Neko atau Kucing adalah hewan yang paling banyak berinteraksi langsung dengan manusia. Bahkan hewan ini yang paling banyak dipelihara. Emmm, kalau tidak memelihara kucing pun setidaknya ada di lingkungannya kucing berkeliaran, kalau tidak kucing rumahan, kucing jalanan ataupun kucing preman di sana (hehehehe ngawur yang nulis), atau paling minim setidaknya motor kalian pernah jadi penanda tempat kekuasaan si kucing melalui pipisnya yang unik itu..hahahaha pengalaman.. Okee, berikut fakta-fakta unik tentang si kucing : a)              Kucing dewasa memiliki sekitar 30 gigi dalam mulutnya, sementara anak kucing memiliki 26 buah gigi. b)          Kucing dengan bulu putih dan mata biru biasanya terlahir tuli, walaupun begitu indera lain mereka berkembang sebagai gantinya. c)           Kumis pada kucing sangat sensitif dan dapat merasakan perubahan tekanan udara bahkan yang kecil sekalipun. Kemampuan ini membuat kucing dapat menggunakannya sebagai penuntun

NAPA JADI ULUN PILUR? TENTANG CADEL DAN PENYEBABNYA

CADEL atau PILUR Kali ini saya akan membahas tentang cadel atau yang orang Banjar bilang “pilur”. Cadel atau pilur memang suatu hal yang unik gaes, kenapa unik?? Kerana (biar terliat Malaysieee) mereka susah mengucapkan huruf “R”. Orang Banjar bilang huruf “R” orang cadel itu batagar (berkarat. Red), suatu kata yang dimaksudkan bahwa pengucapannya tidak pas secara fonologi. Dalam kasus cadel atau pilur ini ada 2 pandangan dalam masyarakat Indonesia (sok-sokan biar terliat ilmiah), yang pertama mitos dan yang kedua fakta. Mitos atau fakta ??? (rasa kaya di program kesehatan si dokter Ryan Thamrin). Okehh, yang pertama mitos, mitosnya orang yang mengalami cadel itu dikarenakan sewaktu pembagian huruf “R” dia ketiduran.. (hahaha).. langsung skip aja masalah mitos, masuk ke fakta. Disini saya kutip dari blog teman-teman blogger Indonesia (Mr. Dhanie As dan Mrs. Tiara N.P.D) Penyebab dari cadel atau pilur itu yaitu : 1.               Faktor lingkungan dan fisiologis Banyak or

APAKAH KALIAN TAHU HAL BERIKUT?

Tahukah kalian hal-hal berikut: ·                Apakah tulisan tanganmu jelek? ujar paribahasa, don't judge the books from its cover Jangan malu ataupun minder ya ketika tulisan kamu jelek, kebanyakan orang yang tulisannya jelek itu karena otaknya berjalannya (kemampuan) sangat cepat sehingga tulisan tangannya menjadi jelek. Orang yang otaknya berjalan cepat adalah orang yang cerdas.   ·             Kalau kalian ingin bertukar pikiran tentang masalah kalian dengan seseorang khususnya yang berhubungan dengan perasaan melalui pesan singkat (SMS), chatting ataupun private message sebaiknya dilakukan pada tengah malam. Dari sumber yang saya baca, orang akan cenderung lebih jujur ketika chat pada tengah malam, kemungkinan hal ini dikarenakan suasana dan kondisi pikiran yang lebih tenang sebagai pemicunya. ·          Ketika memposting tentang diri sendiri di social media yang terbawa perasaan seperti status “dear mantan, aku udah gak butuh kamu” atau foto sok imut

GAMES KEPRIBADIAN

 Yuukk jawab pertanyaan berikut, tinggal milih doang kok dari pilihan yang disediakan, jawaban menentukan apa makanan kesukaanmu, opss maksudnya bagaimana tentang kamu kepada pasangan kamu.. cekidot.. 1.           Bayangkan ketika bumi ini sebentar lagi mau kiamat. Kemudian kamu bisa menyelamatkan satu jenis binatang, binatang manakah yang beruntung yang akan kalian selamatkan?? a. Kelinci b. Domba c. Rusa d. Kuda 2.         Suatu hari, kamu berlibur ke benua Afrika, dan disana kamu dibolehkan membawa satu binatang untuk dijadikan souvenir (oleh-oleh) ketika pulang ke Indonesia. Nah, binatang mana yang akan kamu pilih untuk dijadikan souvenir itu?? a.          Monyet b.          Singa c.          Ular d.          Jerapah 3.           Ceritanya kamu melakukan suatu kesalahan besar. Kemudian Tuhan mengutuk kamu, ehh merubah kamu aja dech, kalau mengutuk terlalu ngerii. Nah kamu milih jadi apa dirubahnya??